Pengikut Kolot...

Senin, 27 Februari 2012

Membuat Read More di Blogger



Read More (baca Selengkapnya) adalah fasilitas yang biasa  terdapat di Blog untuk memotong artikel yang terlalu panjang. Read more digunakan agar tampilan halaman depan jadi lebih rapi karena tidak dipenuhi oleh satu artikel yang terlalu panjang. Nantinya, pengunjung dapat membaca kelanjutan dari artikel yang terpotong dengan mengklik tombol / link Read more tersebut.

Sekarang ini untuk menggunakna fasilitas Read More di Blogger sudah sangat mudah sekali. Blogger sudah menyediakan fasilitas ini di halaman posting. Fasilitasnya ditandai dengan icon yang bernama "insert icon Jump Break".



Baiklah, berikut cara untuk menggunakan fasilitas Read More di Blogger :

  1. ogin ke akun blogger anda, bila belum punya akun Blogger silahkan baca membuat blog di blogger.
  2. Langsung saja ke halaman posting atau edit post, bila belum tahu silahkan baca  membuat postingan / artikel di blogger.
  3. Nah di halaman posting ada icon yang berbentuk halaman terpotong atau "insert jump break". Untuk lebih jelasnya silahkan lihat gambar berikut :













4. Nah, cara menggunakannya cukup mudah. Silahkan anda letakkan kursor di mana anda ingin potong artikel anda.Setelah itu klik icon tersebut.
   






1 komentar:

  1. Bang Alip, saya pribadi nih, karena saya orang yang ditakdirkan make setengah otak alias oón, apa yang anda sarankan di sini merupakan sebuah terobosan baru bagi saya, luar biasa sederhana dan mudah sekali dipahami!!! Terima kasih banyak! Saya utang budi dan nyawa kepada abang, assalamualaikum. Semoga sehat dan sejahtera bang

    BalasHapus