1. Dashboard
Dashboard pada tampilan baru Blogger sangat nyaman untuk dilihat. Penggunaannya sangat mudah, anda tinggal memilih Blog mana yang akan anda kerjakan. Selai itu, anda langsung bisa membuat artikel baru dengan mengKlik icon "new Post" serta langsung bisa menuju ke halaman-halaman pengaturan Blog seperti post, pages, settings, layout, dan template dengan mengklik tombol panah ke bawah. Ini dia tampilan baru Dashboard Blogger :
2. overview
Ini adalah tampilan awal dari Blog yang sedang anda kerjakan. Anda bisa melihat semua informasi tentang Blog anda di halaman ini
3. Post
Untuk halaman posting artikel, tidak kalah jauh dari dashboard-nya. Kita akan dimudahkan untuk navigasi di sini. Pada tampilan baru, di list (daftar) artikel yang sudah kita buat dapat kita manage dengan mudah. Anda bisa mengedit, share, dan lainnya di sini. Untuk halaman posting (untuk membat artikel) pun cukup nyaman digunakan. Silahkan lihat sendiri bagaimana tampilan barunya :
4. Layout
Pad tampilan lama Blogger, ketika kita akan mengatur tata letak halaman kita harus ke menu design dan mengkik tab tata letak (page elements). Nah, di tampilan baru ini, kita tinggal langsung ke menu Layout. Untuk penggunaannya sama persis seperti tampilan lama, tetapi karena tampilannya minimalis, pengguna akan merasa nyaman menggunakannya. Ini dia tampilan halaman layout :
5. Template
Hmm, mungkin yang ini dulunya namanya edit HTML. Nah, sekarang tampilannya sudah sangat mudah untuk digunakan. Anda bisa merancang/memodifikasi sendiri template bawaan Blogger, mengedit struktur HTML blog anda, dan mengganti template Blog anda di sini. Untuk masalah tampilan Blog akan saya bahas di artikel belajat membuat blog berikutnya. Oke, silahkan lihat tampilan dari menu Template ini
6. Pengaturan Komentar (Comments)
Di sini kita dapat mengatur langsung komentar-komentar yang ada di Blog kita. Kelebihannya ya seperti sebelumnya, enak digunakan dan nyaman dilihat. Lihat saja tampilannya :
7. Pengaturan (Settings)
Sama seperti tampilan Blogger yang lama, Fungsi menu pengaturan ya untuk mengatur pernak-pernik Blog kita. Anda bisa mengatur tentang dasar-dasar Blog anda seperti nama, dan lainnya, mangatur post-comments, lalu mengatur waktu, dan lainnya. Silahkan anda eksplore sendiri kegunaan dari menu ini.
8. Statistik
Nah, untuk yag satu ini anda dapat melihat statistik pengunjung Blog anda. Selain jumlah pengunjung anda juga bisa melihat jumlah total tayangan halaman, asal negara pengunjung, lalu dari situs mana pengunjung anda berasal (sumber traffik / traffic source) dan halaman mana saja yang dikunjungi beserta jumlahnya. Well, eksplore sendiri aja ya.
Nah, buat anda yang sudah mempunyai Blog tetapi masih memakai tampilan lama, saya saranin untuk menggantinya ke tampilan baru. Bagi yang belum tahu caranya, silahkan ikuti langkah-langkah berikut :
1. Login ke Dashboard lama anda
2. Lihat di bagian kiri atas, klik link "Try the updares Blogger interface". Nah, secara otomatis, tampilan anda akan berubah ke tampilan baru.
Selamat Mencoba!!!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar